Minggu, 29 Januari 2012

Wuih! Robot Militer Raksasa Ini Bisa Dikendalikan Pakai iPhone

Sebuah perusahana teknologi di jepang baru saja meluncurkan sebuah robot raksasa setinggi 13 meter. Robot tersebut menarik perhatian karena sistem pengendaliannya ternyata bisa dilakukan dengan menggunakan ponsel. Wuih!


[imagetag]


Di buat oleh perusahaan Suidobasi Heavy Industri, robot rakasasa ini diberinama Kuratas. Berbeda dengan robot pada umumnya, Kuratas bisa dibilang menjadi satu-satunya robot yang dilengkapi dengan senjata futuristik sungguhan.

[imagetag]


Jika Anda merupakan seorang penggemar Anime Evangelion, Anda pasti tahu bagaimana kemampuan tipe robot seperti ini. Ya, Kuratas dilengkapi dengan senjata gatling yang mampu menembakkan sekitar 6.000 peluru BB hanya dalam semenit.


[imagetag]

Yang menarik, walau bisa dikendarai dari dalam kokpit, Kuratas juga bisa dikontrol jarak jauh hanya dengan menggunakan ponsel iPhone yang tersambung dengan jaringan 3G.

Proyek robot futuristik Kuratas digarap sejak tahun 2010 lalu oleh dua orang insinyur hebat asal Jepang, Wataru Yoshizaki dan Kogoro Uta.



Sumber; Wuih! Robot Militer Raksasa Ini Bisa Dikendalikan Pakai iPhone

Ada Monster Aneh ditemukan di New York! :ups::ups::ups::ups:


www.digosip.blogspot.com